ANALISIS PARAGRAF DEDUKTIF
- Metode deduktif merupakan deduktif yang menerapkan hal-hal umum terlebih dahulu kemudian hal-hal yang khusus, maka dari itu kalimat utama atau kalimat topik berada diawal paragraf, kemudian diikuti dengan kalimat penjelas.
- Kalimat penjelas mendukung kalimat utamanya.
- Tekhniknya adalah umum-khusus.
- Kalimat penjelas dapat berisi bukti, contoh, ilustrasi, data statistik, perincian dan sebagainya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar